Assalamu'alaikum wr.wb. berikut ini adalah puisi yang bertemakan kemerdekaan republik indonesia. Banggakah KARYA : SUTIADI Aku … Banggakah Aku Pada Negeriku Yang Sedang Carut Marut ? Banggakah Aku Pada Tanah Airku Yang Sedang Terpetak Terjajah Kerakusan Yang Kian Hari Kian Meluntur Tergusur Kepentingan Pribadi Mana Warisanku Dari Pejuang Dulu Yang Katanya Penuh Darah Dan Air Mata Mengapa Menjadi Bias Sekedar Nama..? Indonesia . . . Sebentuk Gugusan Pulau Dan Tetap Saja Tak Nyaman Hidup Ketika Perasaan Sebangsa, Sesaudara, Sepenanggungan Hanya Cerita Tetapi Tak Kasat Mata. Apa Arti Lagu – Lagu Upacara Itu ? Ketika Sehabis Dinyanyikan, Sekolah – Sekolah Rakyat Tergusur Seragam – Seragam Bukan Menjadi Kebanggaan Keilmuan. Namun . . . Prasyaratan Dan Penghalang Keingintahuan Saja. Apa Arti Kesejahteraan Terjamin Negara Jika Ketidakmerataannya Menimbulkan Banyak Kecemburuan Bersaing Antara Jumlah Mobil Mewah Dan Rumah Gerobak Sam
Berbagi berbagai informasi. NB : Maafkan atas kesalahan informasi, kesalahan pengetikan dan kesalahan pengutipan.